Deretan Game yang Bisa Hasilkan Uang Langsung ke DANA, Buktikan Sendiri!

Baehaqi Almutoif Suara.Com
Senin, 17 Maret 2025 | 15:45 WIB
Deretan Game yang Bisa Hasilkan Uang Langsung ke DANA, Buktikan Sendiri!
Ilustrasi game dan saldo dana. [Ist]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Bermain game tidak melulu hanya untuk refresing, ternyata ada yang bisa hasilkan uang langsung ke DANA loh.

Game sering kali dianggap sebagai kegiatan yang sia-sia. Padahal ada juga game yang bermanfaat. Terutama jika itu dilakukan dengan bijak dan seimbang.

Beberapa game ternyata juga dapat digunakan untuk mengumpulkan saldo DANA. Caranya cukup mudah, tinggal menyelesaikan misi yang ditugaskan di dalam game.

Untuk kamu yang suka dengan tantangan, cocok memainkan game ini. Tidak hanya bermanfaat untuk mengasah ketangkasan, tetapi juga bisa untuk mendapatkan uang. Berikut ini beberapa rekomendasi game terbaik yang bisa digunakan untuk menambah saldo DANA.

1. Earn Money (Water Sort Puzzle)

Earn Money (Water Sort Puzzle) merupakan permainan teka-teki yang mengajak pemainnya untuk menyelesaikan misi.

Game ini mengajak pemainnya menyelesaikan puzzle dengan cara menyortir air berwarna di dalam botol. Nantinya, pemainnya akan menyelesaikan poin untuk kemudian ditukarkan dengan saldo di DANA.

Koin tersebut dapat ditukarkan dengan uang atau hadiah menggunakan PayPal atau kartu hadiah. Hanya saja, game ini banyak iklannya. Berikut ini caranya:

2. Swagbucks

Baca Juga: Main Mobile Legends Dapat Hadiah Umrah Gratis, Ini Cara Dapatnya

Aplikasi survei, nonton video, dan game ini bisa menambah cuan. Kamu tinggal menyelesaikan perintah yang terdapat di dalamnya untuk mendapatkan poin yang kemudian bisa ditukarkan dengan uang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI