Suara.com - Penggemar game Blue Lock Rivals mungkin sudah menantikan code lucky terbaru untuk bulan Maret 2025. Anda bisa mendapatkan kode redeem Blue Lock Rivals periode Maret 2025 terbaru di sini.
Banyak game di Roblox mencoba meniru animanga Blue Lock, tetapi Blue Lock Rivals menghadirkan dunia dengan intensitas yang menantang bagi pemain game. Cocok banget buat penggemar game rival.
Anda bisa memanfaatkan mekanik gacha yang dapat membantu Anda menemukan gaya sepak bola yang unik, dan membuka kunci untuk bersaing dalam pertandingan yang terinspirasi oleh anime Blue Lock ini.
Anda juga bisa menggunakan semua kode redeem Blue Lock Rivals aktif di bawah ini untuk mendapatkan uang tunai gratis. Selain itu anda juga bisa peningkatan uang tunai dan putaran yang akan membantu Anda lebih banyak kesempatan bermain.
Kode Redeem Blue Lock Terbaru
Berikut list kode redeem Blue Lock Rivals terbaru.
- 100KCHRO: 3 lucky spins and 3 lucky flow spins.
- 10KDEVS: 2 Money boost, 3 lucky spins and 3 lucky flow spins.
- 1BVISITS : 8 Lucky Spins and 8 Lucky Flows
- DONLORENZO : 5 lucky Spins and 3 Lucky Flows
- 300KCHROLLO : 5 Lucky Spins and 2 Lucky Flows
- 1MEVENT : 6 Lucky Spins, 6 Lucky Flows, and 1 hour of Money Boost
- 20KCHANNEL : 2 Lucky Spins
- 40KCHANNEL : 2 Lucky Spins and 2 Lucky Flows
- CHROLLO100K : 5 Lucky Spins 2 Lucky Flows
- THECODE : 6 Lucky Spins, 3 Lucky Flow Spins, and 1 hour of Money Boost
Kode Hadiah Gratis Blue Lock Rivals
Ada beragam hadiah gratis tetapi Anda harus sudah mencapai level 10 terlebih dahulu agar mendapatkan hadiah tersebut dengan kode-kode Blue Lock Rivals berikut ini.
- 40KAGAIN
- CHROLLOYT
- 40KKUNIGAMI
- KUNIGAMIUPD
- 5KLIVE
- KUN1G@M1
- 200KSUB
- THX40KAGAIN
- KARASU
- THX40KLIKES
Selain kode-kode tersebut di atas, ada beberapa kode yang sudah beredar sebelumnya. Berikut Blue Lock Rivals Codes yang mungkin masih layak untuk dicoba untuk diredeem.
Baca Juga: Kode Redeem FF Masih Aktif 17 Maret 2025, Lengkap dengan Daftar Itemnya
Bila kode redeem Blue Lock Rivals belum kadaluwarsa, mungkin Anda bisa mendapatkan hadiah menarik yang bisa meningkatkan keseruan bermain games.
- 1BVISITS
- DONLORENZO
- 300KCHROLLO
- 1MEVENT
- 20KCHANNEL
- 40KCHANNEL
- CHROLLO100K
- 40KAGAIN
- THECODE
- CHROLLOYT
- 40KKUNIGAMI
- KUNIGAMIUPD
- KUN1G@M1
- 200KSUB
- KARASU
- THX40KAGAIN
- THX40KLIKES
- 50KTATLIS
- THX30KLIKES
- DRAGON
- MONST3R
- 60KFOLLOWERS
- 30KLIKES
- YUKIMIYA
- 20KLIKESPT2
- TRAILER20K
- THANKYOU
- 300KREO
- 35KCHROLLO
- 25KTATLIS
- 5KVID
- 20KCHROLLO
- 15KTATLIS
- MRSPAX
- 5KTATLIS
- CHRISTMAS
- SORRYDELAY
- WINTERPART2
- 1KTATLIS
- AIKU
- HOORAY
- 1MLIKES
- 900KLIKES
- 800KLIKES
- 700KLIKES
- 600KCRAZY
- ITOSHIBROTHERS
- 500KLIKES
- 400KLIKES
- 300KLIKES
- 250KLIKES
- GAGAMARU
- 200CRAZY
- 150KWOW
- 100KLIKES
- 70KLIKES
- THANKSGIVING
- 20KLIKES
- 40KLIKES
- FORGIVEME
- 6KLIKES
- 3KLIKES
- 1KLIKES
- RELEASED
Demikian itu kode redeem Blue Lock Rivals terbaru bulan Maret 2025. Semoga beruntung.
Kontributor : Mutaya Saroh