Daftar Tier Hero Mobile Legends Maret 2025, Intip Siapa yang Terkuat

Jum'at, 07 Maret 2025 | 12:48 WIB
Daftar Tier Hero Mobile Legends Maret 2025, Intip Siapa yang Terkuat
Hylos Mobile Legends. [Moonton]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pembaruan yang diberikan Moonton Games di Mobile Legends (ML) membuat meta berubah dan sangat penting bagi pemain untuk melacak peringkat atau tier hero. Tingkatan hero ini berubah setiap kali pengembang game memberikan nerf ataupun buff pada hero tertentu.

Di Mobile Legends, terdapat enam jenis hero, yaitu Fighter, Assassin, Mage, Marksman, Support, dan Tank yang masing-masing memiliki tugasnya. Dilansir dari Sportskeeda pada Jumat (7/3/2025), berikut ini daftar tier hero Mobile Legends pada Maret 2025:

1. Tank

Hero Tank terkenal dengan daya tahan dan kemampuan crowd control yang luar biasa. Berikut adalah daftar lengkap peringkat hero dengan role Tank:

  • Tingkat S: Hylos, Gatotkaca, Belerick
  • Tingkat A: Tigreal, Edith, Khufra, Franco, Gloo, Lolita, Minotour, Atlas
  • Tingkat B: Akai, Fredrinn, Barats, Uranus, Johnson, Baxia, Grock
  • Tingkat C: Hilda
  • Tingkat D: Esmeralda

Hylos dan Gatotkaca sendiri terus berada di tier S sejak awal 2025 dan kini Belerick bergabung karena sifatnya yang tangguh dan mampu memperlambat musuh.

2. Mage

Zhuxin Mobile Legends. [Moonton]
Zhuxin Mobile Legends. [Moonton]

Hero Mage umumnya menjadi pahlawan yang menjaga Mid Lane dan melakukan farming serta sering membantu sekutu mengambil buff Jungle. Berikut daftar peringkat Mage ML pada Maret 2025:

  • Tingkat S: Zhuxin, Harith, Cecellion
  • Tingkat A: Julian, Alice, Zhask, Xavier, Bane
  • Tingkat B: Harley, Vexana, Yve Eudora, Gord, Aurora, Luo Yi, Cyclops, Lunox, Kadita, Odette
  • Tingkat C: Nana, Pharsa, Valir, Chang'e, Kagura, Vale, Lylia
  • Tingkat D: Novaria, Valentina, Esmeralda, Selena

3. Fighter

Hero Badang di Mobile Legends. (Moonton Games)
Hero Badang di Mobile Legends. (Moonton Games)

Role Fighter biasanya didominasi oleh hero tangguh dan sering bekerja sebagai tanky roam dengan build yang tepat. Walaupun memiliki jangkauan serangan yang pendek, namun hero Fighter adalah damage delaer yang sangat besar. Di bawah ini adalah daftar tier Fighter:

Baca Juga: Siap-Siap Sambut Season 2, Drama Weak Hero Class 1 Bakal Tayang di Netflix!

  • Tingkat S: Lukas, Badang, Suyou, Sun
  • Tingkat A: Hilda, Khaleed, Julian, Phoveus, Gatotkaca, Freya, Arugus, Masha, Bane
  • Tingkat B: Alpha, Alucard, Aulus, Yin, Minsitthar, Ruby, Guinevere, Terizla
  • Tingkat C: Kaza, Zilong, Aldous, Silvana, Cici, Chou, Leomord, Fredrinn, Jawhead, Barats, Yu Zhong, Arlott, X. Borg, Thamuz, Dyrroth, Roger, Lapu Lapu
  • Tingkat D: Martis, Paquito, Balmond

4. Assassin

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI