Rekomendasi Roamer Terbaik Honor of Kings ala Pro Player BTR Psychoo

Dicky Prastya Suara.Com
Rabu, 05 Februari 2025 | 20:27 WIB
Rekomendasi Roamer Terbaik Honor of Kings ala Pro Player BTR Psychoo
Pro Player Honor of Kings (HoK) BTR Psychoo. [Level Infinite]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mozi semakin menyebalkan karena ultimate-nya yang memberikan efek crowd control dalam jangka waktu lama, membuat lawan kesulitan untuk bergerak dan bertahan.

Dolia Hero Honor of Kings. [Level Infinite Indonesia]
Dolia Hero Honor of Kings. [Level Infinite Indonesia]

Dolia

Popularitas Dolia bukan hanya karena penampilannya yang imut, tetapi karena skill-nya yang sangat efektif dan langka, yaitu kemampuan untuk mereset ultimate.

Dengan skill ini, Dolia dapat membantu rekan setim yang memiliki ultimate berguna di war untuk menggunakan ulti mereka lagi, yang tentunya sangat bermanfaat dalam pertempuran.

Sun Bin Hero Honor of Kings. [Level Infinite Indonesia]
Sun Bin Hero Honor of Kings. [Level Infinite Indonesia]

Sun Bin

Meskipun sering dijuluki hero “dark system”, Sun Bin ternyata sangat efektif di pro scene. Bahkan sering digunakan oleh para pro player, termasuk Psychoo.

Psychoo sendiri mengakui bahwa Sun Bin adalah hero roamer yang sangat apik. Sun Bin mampu memberikan boost movement speed kepada rekan setim, memberikan damage saat dibutuhkan, dan juga dapat memberikan heal yang krusial untuk tim. Keunggulan tersebut menjadikan Sun Bin pilihan yang solid dalam pertempuran.

Cai Yan Hero Honor of Kings. [Level Infinite Indonesia]
Cai Yan Hero Honor of Kings. [Level Infinite Indonesia]

Cai Yan

Cai Yan adalah hero roamer terakhir pilihan Psychoo. Sebagai hero yang berperan sebagai support sekaligus tank, Cai Yan sangat bisa diandalkan untuk membentengi carry tim dengan rapat, membuat tim musuh kesulitan untuk men-take down carry tersebut.

Psychoo menjelaskan bahwa kekuatan utama Cai Yan terletak pada kemampuannya untuk melakukan healing sambil memberikan damage reduction. Dengan kombinasi ini, Cai Yan menjadi sosok yang sangat sulit untuk diambil down, memberikan perlindungan yang solid bagi tim.

"Itulah 7 hero roamer pilihan dari Psychoo. Sekarang, kamu memiliki pilihan hero yang solid untuk mendominasi pertandingan. Dengan menggunakan hero roamer rekomendasi Psychoo dan mengikuti tips yang diberikan, kemungkinan untuk meraih win streak di ranked semakin terbuka lebar!" tulis Level Infinite.

Baca Juga: 10 Rekomendasi HP dengan Stabilizer OIS Termurah Bulan Februari 2025

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI