Asus Perkenalkan Rangkaian Laptop Berteknologi AI di CES 2025, Ada yang Paling Tipis

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 08 Januari 2025 | 14:16 WIB
Asus Perkenalkan Rangkaian Laptop Berteknologi AI di CES 2025, Ada yang Paling Tipis
Rangkaian laptop diperkenalkan di CES 2025. [Asus]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Keamanan menjadi prioritas utama, dengan kehadiran Microsoft Pluton security processor yang memberikan perlindungan ekstra terhadap ancaman siber. 

AI Camera juga mendukung fitur Adaptive Lock yang secara otomatis mengunci perangkat saat pengguna pergi, serta Adaptive Dimming untuk menghemat daya dan menjaga privasi. 

Selain itu, Vivobook 14/16 memiliki desain yang stylish dengan daya tahan berstandar militer, serta port konektivitas lengkap seperti dua USB4 Type-C, dua USB 3.2 Gen1 Type-A, HDMI, dan audio combo jack untuk kemudahan penggunaan sehari-hari.

Tersedia dalam pilihan warna Cool Silver dan Quiet Blue, serta Platinum Gold, Vivobook 14 menawarkan solusi ideal bagi pengguna yang mencari perangkat AI modern. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI