Kesulitan Sebut "Paralimpiade", Pidato Gibran di Hari Disabilitas Jadi Sorotan

Rabu, 04 Desember 2024 | 10:34 WIB
Kesulitan Sebut "Paralimpiade", Pidato Gibran di Hari Disabilitas Jadi Sorotan
Potret Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming (Instagram @gibran_rakabuming)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Baca teks tol** nggak punya leadership," sahut @mah******

"Suara, gaya bicara, cara pidatonya, mirip Jokowi ya," timpal @ich**_****

"Perhatikan ke bawah saat matanya lihat contekan teks," ujar @ross*********

"Nggak ada yang istimewa dari pidatonya, cuma pamer keberhasilan menggelar Asean Para Games dengan alasan keterbatasan, padahal bapaknya Presiden. Bullshit," cuit @jeff********

"Ini pasti staf yang menyiapkan naskahnya digaji tinggi karena harus mikir keras atau ah bikin aja naskah asal-asalan yang penting sesuai dengan tema," tulis @and*******

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI