Jadwal M6 Mobile Legends Terbaru, Team Liquid ID Main Kapan?

Senin, 02 Desember 2024 | 14:32 WIB
Jadwal M6 Mobile Legends Terbaru, Team Liquid ID Main Kapan?
Roster Team Liquid ID di M6 Mobile Legends. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Swiss Stage Round 4 Day 1, tanggal 3 Desember (tim pemenang dari babak ini lolos Playoff)

  • Twisted Minds vs NiP Flash: pukul 14.00 WIB
  • Falcon Esports vs Blood ThirstyKings: TBA
  • CFU Gaming vs Team Spirit: TBA

Swiss Stage Round 4 Day 2, tanggal 4 Desember (tim yang kalah dari babak ini gagal ke Playoff alias gugur)

  • Team Vamos vs S2G Esports: pukul 14.00 WIB
  • Keep Best Gaming vs Selangor Red Giants: TBA
  • Team Liquid ID vs AURORA: TBA (kemungkinan antara pukul 18.00 atau 19.00 WIB)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI