Wayan tak menampik kalau sistem ini bakal membuat warga untuk registrasi ulang karena perlu tambahan data biometrik. Tapi dia optimistis kalau kebijakan ini bisa tetap berjalan meski memerlukan waktu.
"Nanti secara natural kebijakannya berlaku, mereka registrasi lama-lama nomor-nomor itu normal sesuai dengan waktu," jelasnya.