Apa Itu Smart Panel Infinix? Lengkap Panduan Mengaktifkan dan Menggunakannya

Agung Pratnyawan Suara.Com
Rabu, 04 September 2024 | 16:30 WIB
Apa Itu Smart Panel Infinix? Lengkap Panduan Mengaktifkan dan Menggunakannya
Infinix Smart 8 Pro. [Infinix]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Berikut cara mengatur pintasan Smart Panel Infinix

  • Buka Smart Panel dengan gesture mengusap layar dari sisi samping ke dalam dan menahannya hingga muncul huruf S.
  • Setelah muncul, gulirkan menu Smart Panel hingga sampai ke bagian bawah.
  • Ketuk tombol Edit.
  • Pilih aplikasi atau menu yang ingin ditambahkan ke Smart Panel.
  • Ketuk tombol minus pada aplikasi atau menu Smart Panel yang ingin dihapus.
  • Ketuk Done jika sudah selesai.

Itulah penjelasan lengkap tentang apa itu Smart Panel Infinix dan cara mengaktifkannya, semoga informasi ini bermanfaat!

Kontributor : Damai Lestari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI