Suara.com - HP Infinix menjadi salah satu pilihan untuk ponsel harga terjangkau di Indonesia. Meski dibanderol dengan harga murah, namun ponsel Infinix menawarkan spesifikasi mumpuni seperti RAM luas dan baterai jumbo berkapasitas 5000 mAh.
Jika pengguna tengah mencari rekomendasi HP Infinix dengan kisaran harga Rp 1 jutaan yang memiliki baterai 5000 mAh, berikut ini beberapa pilihan terbaiknya:
1. Infinix Smart 8 Pro
- Dimensi: 164,43 x 76,6 x 7,90 mm
- Berat: 189 gram
- Layar: 6,6 inci
- Refresh rate: 90Hz
- Prosesor: MediaTek Helio G36
- Kamera utama: 50MP
- Kamera depan: 8MP
- RAM: 8GB
- Penyimpanan: 64GB/128GB
- OS: Android Go
- Baterai: 5000mAh
- Warna: Timber Black, Shiny Gold, Galaxy White, Rainbow Blue
- Harga: Rp 1.249.000
2. Infinix Hot 40i
Baca Juga: Adu Spesifikasi Redmi 13C vs Samsung Galaxy A05, HP Murah Terlaris di Dunia
- Dimensi: 163,59 x 75,59 x 8,30 mm
- Berat: 190 gram
- Refresh rate: 90Hz
- Layar: 6,56 inci
- Prosesor: Octa-core XBOOST Gaming Engine
- Kamera utama: 50MP
- Kamera depan: 32MP
- RAM: 8GB
- Penyimpanan: 256GB
- OS: XOS 13.0
- Baterai: 5000mAh
- Warna: Starlit Black, Palm Blue
- Harga: Rp 1.549.000
3. Infinix Hot 40 Pro
- Dimensi: 168,6 x 76,6 x 8,25 mm
- Berat: 199 gram
- Layar: 6,78 inci
- Refresh rate: 120Hz
- Prosesor: MediaTek Helio G99
- Kamera utama: 108MP, 2MP
- Kamera depan: 32MP
- RAM: 8GB
- Penyimpanan 256GB/128GB
- Baterai: 5000mAh
- OS: XOS 13.5
- Warna: Palm Blue, Horizon Gold, Starlit Black, Starfall Green
- Harga: Rp 1.799.000
Itulah beberapa rekomendasi HP Infinix harga Rp 1 jutaan dengan kapasitas baterai 5000mAh.