8 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan TerbaikAgustus 2024, Performa Handal dan Sudah 5G

Agung Pratnyawan Suara.Com
Senin, 12 Agustus 2024 | 15:08 WIB
8 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan TerbaikAgustus 2024, Performa Handal dan Sudah 5G
Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan - Infinix Note 40 Pro+ 5G dan Redmi Note 13 Pro 5G. [Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Cari HP baru dengan budget Rp 4 jutaan terbaru di Agustus 2024? Simak berikut ini ada rekomendasi HP Rp 4 jutaan terbaik dan terbaru untuk Agutus 2024.

Di tengah perkembangan teknologi, pasar smartphone menawarkan berbagai pilihan yang semakin beragam. Salah satu segmen yang menarik perhatian banyak konsumen adalah HP dengan rentang harga sekitar Rp 4 jutaan.

HP dalam rentang harga ini biasanya hadir dengan spesifikasi yang cukup mengesankan, termasuk prosesor yang tangguh, kamera berkualitas, dan desain yang menarik.

Ini adalah pilihan ideal bagi mereka yang mencari perangkat yang tidak hanya memenuhi kebutuhan sehari-hari, tetapi juga menawarkan fitur premium tanpa harus mengeluarkan biaya yang terlalu tinggi.

Baca Juga: 6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Agustus 2024, Lancar Multitasking

Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan

Berikut rekomendasi HP Rp 4 jutaan terbaik dan terbaru untuk Agustus 2024 yang tim Suara.com rangkum untuk kamu.

1. Redmi Note 13 Pro 5G

Redmi Note 13 Pro 5G. [Xiaomi]
Redmi Note 13 Pro 5G. [Xiaomi]

Dimensi: 161,15 x 74,24 x 7,98 dan berat 187 gram
Layar: AMOLED berukuran 6,67 inci dengan refresh rate hingga 120 Hz, kecerahan puncak mencapai 1800 nits, kedalaman warna 12 bit, rasio kontras 5.000.000:1, dan resolusi 2712x1220 serta kepadatan piksel 446 PPI.
Chipset: Snapdragon 7s Gen 2 Mobile Platform Teknologi proses 4 nm CPU: CPU octa-core, hingga 2,4 GHz GPU: Adreno GPU
RAM dan media penyimpanan: 8 GB/256 GB
Kamera depan: 16 MP (f/2,4)
Kamera belakang: 200 MP (f/1,6), ultra-wide 8 MP (f/2,2), kamera makro 2 MP (f/2,4).
Sistem operasi: MIUI 14
Baterai:  5.000 mAh pengisian daya turbo 67 Watt.
Fitur pendukung: NFC, Sensor sidik jari di layar, AI Face Unlock, dual SIM, Speaker ganda, Dolby Atmos, Jack headphone 3,5 mm, serta sertifikasi anti air dan debu dengan rating IP54
Harga:  Rp 4,3 juta

2. Infinix GT20 Pro

Baca Juga: 4 Rekomendasi HP Murah Xiaomi dengan NFC Terbaik Agustus 2024, Harga Mulai Rp 1 Jutaan

Infinix GT20 Pro. [Infinix]
Infinix GT20 Pro. [Infinix]

Dimensi dan bobot: 164,26 x 75,43 x 8,15 mm
Bobot: 194 gram
Layar: AMOLED 6,78 inci, Full HD Plus, refresh rate 144 Hz, touch sampling rate 360 Hz, kecerahan puncak 1.300 nit
Chipset: Mediatek Dimensity 8200 Ultimate (4 nm) CPU clock speed hingga 3,1 GHz GPU Mali-G610 MC6
RAM dan storage: 8/256 GB 12/256 GB
Kamera belakang: Kamera utama 108 MP, OIS Kamera makro 2 MP Kamera kedalaman 2 MP
Kamera depan: 32 MP
Baterai: 5.000 mAh, fast charging 45 watt
Sistem: operasi dan UI Android 14, XOS 14
SIM dan microSD: Dual-nano SIM, tanpa slot microSD
Fitur lainnya: USB-C, NFC, IP54, pemindai sidik jari di dalam layar, speaker ganda JBL, DTS, dan Hi-Res Audio, X-Axis Linear Vibration
Harga:
• 8/256 GB - Rp 4.399.000
• 12/256 GB - Rp 4.699.000

3. Samsung Galaxy A35 5G

Samsung Galaxy A35 5G. [Samsung]
Samsung Galaxy A35 5G. [Samsung]

Layar: Layar Super AMOLED 6,6 inci, resolusi Full HD Plus (1.080 x 2.340 piksel), refresh rate 120 Hz, kedalaman warna 16 juta, rasio layar 19,5:9, tingkat kecerahan (brightness) maksimum 1.000 nits, Corning Gorilla Glass 5
Dimensi: 161,7 mm (tinggi) x 78 mm (lebar) x 8,2 mm (ketebalan), bobot 209 gram
Chipset: Exynos 1380 (5 nm)
RAM dan media penyimpanan: RAM: 8 GB Storage: 128 GB/256 GB
Kamera depan: 13 MP (f/2.2)
Kamera belakang: Kamera utama: 50 MP (f/1.8, OIS, Autofocus) Kamera ultra wide: 8 MP (f/2.2) Kamera makro: 5 MP (f/2.4)
Sistem operasi: Android 14, dipoles antarmuka OneUI 6.1
Baterai: 5.000 mAh, fast charging 25 Watt
Fitur pendukung: Samsung Knox Vault, Auto Blocker, Private Sharing, e-SIM, dukungan konektivitas 5G, USB-C, microSD 1TB, sertifikasi anti air dan debu dengan rating IP67, dan masih banyak lagi
Harga:
- 8/256 GB: Rp 4.999.000

4. Realme 12+ 5G

Realme 12 Plus 5G. [Realme]
Realme 12 Plus 5G. [Realme]

Jaringan: 2G, 3G, 4G, 5G
SIM Card: Dual SIM (Slot Khusus), eSIM
Dimensi: 163 x 75.5 x 7.87 mm
Berat: 190 gram
Layar Utama Jenis: AMOLED, Ukuran: 6.67 inci, Refresh Rate: 120 Hz, Resolusi: 1080 x 2400 piksel
Chipset: MediaTek Dimensity 7050
RAM: 8 GB LPDDR5
Memori Internal: 256 GB UFS 3.1
Kamera Utama: 50 MP (wide), f/1.8, 8 MP (ultrawide), f/2.2, 2 MP (macro), f/2.4
Kamera Depan: 16 MP (wide), f/2.4
Baterai Jenis: Li-Po, Kapasitas: 5000 mAh, Pengisian cepat: 67W (klaim 1-50% dalam 19 menit)
OS (Saat Rilis): Android 14, realme UI 5.0
Sensor: Fingerprint (optik, di bawah permukaan layar), akselerometer, cahaya, giroskop, proksimitas, kompas
Harga: Rp 4.199.000

5. Infinix Note 40 Pro+ 5G

Infinix Note 40 Pro+ 5G. [Infinix]
Infinix Note 40 Pro+ 5G. [Infinix]

Layar: AMOLED 6,78 inci, resolusi Full HD Plus, refresh rate 120 Hz, kedalaman warna 10 bit, tingkat kecerahan maksimum 1.300 nits, touch sampling rate instan 1.500 Hz, Corning Gorilla Glass
Dimensi dan bobot: 164.28 x 74.5 x 8.09 mm Bobot 190 gram
Chipset: MediaTek Dimensity 7020 (6 nm) CPU clock speed sampai 2,2 GHz GPU IMG BXM-8-256.
RAM dan storage: 12 GB/256 GB
Kamera belakang: Kamera utama 108 MP, OIS, Superzoom 3x Kamera 2 MP Kamera 2 MP
Kamera depan: 32 MP
Baterai: 4.600 mAh, fast charging 100 watt, wireless fast charging 20 Watt
Sistem operasi dan UI: Android 14, XOS 14 SIM dan microSD Dual-SIM, tanpa slot microSD
Fitur lainnya: Konektivitas 5G, NFC, IR Remote Control, IP53, Infinix MagKit, fingerprint, speaker JBL, Active Halo
Harga: Rp 4,4 juta

6. Tecno Camon 20 Premier 5G

Tecno Camon 20 Premier 5G. [Tecno]
Tecno Camon 20 Premier 5G. [Tecno]

Layar: AMOLED 6,67 inci dengan resolusi Full HD (1.080x2.400 piksel), refresh rate 120 Hz, serta touch sampling rate 360 Hz
Dimensi: 161,9 x 74,3 x 7,8 mm
Chipset: MediaTek Dimensity 8050 (6nm) CPU: Octa-core (1x3.0 GHz Cortex-A78 & 3x2.6 GHz Cortex-A78 & 4x2.0 GHz Cortex-A55) GPU: Mali-G77 MC9
Memori: RAM: 8 GB (+ Extended RAM 8 GB) Storage: 512 GB
Kamera depan: 32 MP
Kamera belakang: Kamera utama 50 MP (f/1.8, RGBW Pro, sensor-shift OIS) Kamera ultrawide 108 MP (f/2.2, bidang pandang 114,5 derajat, kamera makro) Kamera depth sensor 2 MP (f/2.4, AF)
Sistem operasi: Android 13, HiOS 13
Baterai: 5.000 mah, fast charging 45 watt
Fitur lain: dukungan 5G, pemindai sidik jari di bawah layar (in-display fingerprint scanner), Bluetooth, Wi-Fi, NFC, GPS, dual speaker stereo, dan USB-C
Harga: Rp 4.899.000

7. POCO F6

POCO F6. [POCO Indonesia]
POCO F6. [POCO Indonesia]

OS: Android 14, HyperOS
Chipset: Qualcomm Snapdragon 8s Gen 3 (4 nm)
CPU: Octa-core (1x3.0 GHz Cortex-X4 & 4x2.8 GHz Cortex-A720 & 3x2.0 GHz Cortex-A520)
GPU: Adreno 735
RAM: 8 GB, 12 GB (LPDDR5X)
Internal Memori: 256 GB, 512 GB (UFS 4.0, tidak ada slot microSD)
Layar: AMOLED 6.67 inci, 1220 x 2712 piksel, 120 Hz, 2.400 nits, 446 PPI
Kamera utama: 50 MP, f/1.6 (primer, OIS) + 8 MP, f/2.2 (ultrawide)
Kamera depan: 20 MP, f/2.2 (wide)
Baterai: 5.000 mAh (fast charging 90 W)
Konektivitas: USB Type-C, Wi-Fi 802.11, Bluetooth 5.4
Jaringan: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Dimensi: 160.5 x 74.5 x 8 mm
Berat: 179 gram
Harga:
• 8 GB + 256 GB: Rp 4.999.000
• 12 GB + 512 GB: Rp 5.699.000

8. POCO X6 Pro 5G

POCO X6 Pro 5G. [POCO Indonesia]
POCO X6 Pro 5G. [POCO Indonesia]

Layar: AMOLED 6,67 inci, resolusi 2.712 x 1.220 piksel, rasio aspek 20:9, kerapatan piksel 446 ppi, brightness maksimum 1.800 nits, cakupan gamut warna 100 persen DCI-P3, touch sampling rate instan 2.160 Hz, refresh rate 120 Hz, dukungan 68,7 miliar warna, rasio kontras 5.000.000:1
Dimensi: 161,15 mm (tinggi) x 74,24 mm (lebar) x 7,98 mm (ketebalan), bobot 181 gram
Chipset: Snapdragon 7s Gen 2 (4 nm)
RAM dan media penyimpanan RAM: 12 GB (LPDDR4X, +Dynamic RAM Expansion 3.0 12 GB) Storage: 256 GB (UFS 2.2)
Kamera depan: 16 MP (f/2.45)
Kamera belakang: Kamera utama: 64 MP (f/1.79) Kamera ultra wide: 8 MP (f/2.2) Kamera makro: 2 MP (f/2.4)
Sistem operasi: Android 13, antarmuka MiUI 14
Baterai: 5.100 mAh, fast charging 67 Watt
Fitur pendukung: Corning Gorilla Glass Victus, 5G, pemindai sidik jari (fingerprint) dalam layar (in-display), NFC, AI Face Unlock, GPS, speaker ganda, jack headphone 3,5 mm, Dolby Atmos, Hi-Res Audio, sertifikasi anti air dan debu dengan rating IP54, IR Blaster
Harga: Rp 4.999.000

Itulah rekomendasi HP Rp 4 jutaan terbaru dan terbaik untuk Agustus 2024. Buat Anda yang mencari HP baru dengan budget Rp 4 jutaan, pilih-pilih rekomendasi HP di atas.

Kontributor : Pasha Aiga Wilkins

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI