Bukan Lagi HP, Ini Teknologi Baru yang Dipamerkan Nokia di Indonesia

Dicky Prastya Suara.Com
Rabu, 07 Agustus 2024 | 10:39 WIB
Bukan Lagi HP, Ini Teknologi Baru yang Dipamerkan Nokia di Indonesia
Nokia pamer teknologi baru di acara Amplify Indonesia yang digelar di Jakarta pada Selasa (6/8/2024). [Suara.com/Dicky Prastya]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Multi-Access Edge Slicing
Solusi ini menghadirkan kemampuan Edge Slicing terhadap Akses Nirkabel Tetap dan Akses Serat, memberikan pengalaman yang konsisten di berbagai opsi akses.

Multi-Akses Edge Slicing dapat diintegrasikan dengan cloud edge, memungkinkan penyedia layanan komunikasi untuk menyediakan jaringan yang berkinerja tinggi dan latensi rendah untuk penggunaan dan aplikasi pelanggan Nokia.

Perangkat lunak Digital Operations dan irisan jaringan, yang didasarkan pada persyaratan SLA bisnis yang spesifik, dapat dioperasikan sepanjang siklus hidup bisnis. Mulai dari pembuatan irisan hingga penerapan dan jaminan otomatis dalam akhir siklus.

"Dengan memanfaatkan perkembangan dalam strategi 6G dan solusi 5G advanced, Nokia siap membantu perusahaan-perusahaan Indonesia dan penyedia layanan komunikasi untuk berkembang dalam beberapa dekade mendatang," jelasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI