Update! 20 HP Poco yang Memenuhi Syarat Terima Pembaruan HyperOS 2.0

Senin, 15 Juli 2024 | 17:59 WIB
Update! 20 HP Poco yang Memenuhi Syarat Terima Pembaruan HyperOS 2.0
Poco M5. [Suara.com/Dicky Prastya]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pengguna Xiaomi saat ini tengah menantikan kehadiran HyperOS 2.0, sistem operasi lanjutan dari HyperOS 1.0 yang diperkenalkan bersama seri Xiaomi 14.

HyperOS 20 tidak hanya akan tersedia di perangkat Xiaomi, namun juga Redmi dan Poco. Oleh karena itu, pengguna harus mengetahui daftar HP Poco yang memenuhi syarat untuk menerima pembaruan HyperOS 2.0.

Mengingat HyperOS 1.0 dirilis pada Oktober 2023 bersamaan dengan Xiaomi 14, maka kemungkinan besar HyperOS 2.0 juga diperkiraan akan diperkenalkan pada Oktober hingga November. Tidak menutup kemungkinan jika OS tersebut pun dirilis bersama dengan seri Xiaomi 15.

Berikut ini daftar HP Poco yang akan mendapatkan pembaruan HyperOS 2.0:

Baca Juga: Bawa RTX 4060, Laptop Gaming Redmi G Pro 2024 Dibanderol Miring

Poco F4 GT diluncurkan di Indonesia Kamis (30/6/2022). [Suara.com/Dicky Prastya]
Poco F4 GT. [Suara.com/Dicky Prastya]
  • Poco F4 GT
  • Poco F4 Pro
  • Poco M5
  • Poco X4 GT Pro/Poco X4 GT
  • Poco X5 Pro 5G
  • Poco C55
  • Poco F5 Pro
  • Poco X5 5G
  • Poco M4 5G
  • Poco F5 5G
  • Poco X6 5G
  • Poco X6 Neo
  • Poco X6 Pro
  • Poco F6 Pro
  • Poco M6 Pro
  • Poco M6 Pro 4G
  • Poco F6
  • Poco M6 Plus 5G
  • Poco M6
  • Poco Pad

Bagi pengguna yang memiliki salah satu HP Poco di atas, maka pengguna dapat menunggu dan mengantisipasi hingga pembaruan HyperOS 2.0 tiba.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI