Membuat Profil Baru di Google Chrome (Browser PC):
- Buka Google Chrome di komputer.
- Buka Google Dokumen, Spreadsheet, atau Slide.
- Klik tab Menu.
- Pilih salah satu alamat email.
- Akun Google Chrome baru akan terdaftar.
Menghapus Profil Google di Chrome:
- Buka Google Chrome di komputer.
- Klik profil atau nama.
- Pilih “Keluar” atau “Kelola akun”.
- Login dengan akun yang ingin digunakan.
Mengganti akun di Chrome tidak akan mempengaruhi akun yang kamu gunakan di layanan Google lainnya, seperti Gmail atau YouTube. Kamu dapat menambahkan hingga berapa akun chrome bisa ditambahkan akun ke Chrome.
Kontributor : Pasha Aiga Wilkins