Masuk ke dalam kategori Pengalaman Kecepatan Unduhan, OpenSignal memberikan peringkat tertinggi pada Telkomsel dengan poin 25,5 Mbps.
Hanya selirih 10 persen dari XL dengan kecepatan 23,1 Mbps.
Meskipun mendapat posisi pertama tapi mengalami penurunan dari selisih di peringkat kedua, dari yang sebelumnya 3,3 Mbps menjadi 2,4 Mbps.
Telkomsel juga menjadi juara dalam kategori Pengalaman Kecepatan Unggahan dengan poin 10 Mbps.
Posisi ini mengalahkan 3 dengan selisih 1 Mbps.