Cara Baca Pesan WhatsApp Tanpa Ketahuan, Ampuh!

Amelia Prisilia Suara.Com
Minggu, 16 Juni 2024 | 18:19 WIB
Cara Baca Pesan WhatsApp Tanpa Ketahuan, Ampuh!
Ilustrasi WhatsApp . [Unsplash/Alicia Christin Gerald]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Mode pesawat

Mode pesawat juga bisa digunakan untuk membaca pesan WhatsApp tanpa ketahuan. Caranya adalah dengan mengaktifkan mode pesawat ketika baru saja menerima pesan yang dikirimkan.

Lalu buka dan baca pesan yang dikirimkan. Setelahnya, tutup aplikasi WhatsApp dan matikan mode pesawat. Dengan cara ini, pesan yang telah dibaca tidak akan menampilkan tanda centang biru pada pengirim.

Dijamin ampuh dan cocok untuk kamu yang sedang ingin menghindar, itu tadi cara baca pesan WhatsApp tanpa ketahuan dan terhindar dari notifikasi read di aplikasi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI