Kualitas dari skin satu ini tidak perlu kalian ragukan lagi.
Efek animasi dari skill serangan nya pun sangat bagus.
3. Pisces
Pisces menjadi skin lancelot dengan kategori skin zodiac.
Untuk mendapatkanya player bisa memanfaatkan zodiac summon.
Player bisa mencicil zodiac summon untuk mendapatkanya dengan mudah.
![Skin hero Lancelot, Pisces. [Facebook/MLBB]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2024/06/03/99225-skin-hero-lancelot-pisces.jpg)
Tampilan Lancelot dalam skin ini sangat bagus seperti ksatria zodiak pisces yang tangguh.
Efek animasi skill serangannya pun cukup keren, sangat worth it untuk didapatkan.
4. Floral Knight
Baca Juga: Gak Cuma League of Legends, Ini 5 Hero Mobile Legends yang Mirip Dota 2
Player bisa memiliki skin ini dengan membelinya langsung di Shop seharga 899 Diamond.