- Buka laman https://www.adobe.com/id_en/acrobat/online/jpg-to-pdf.html
- Klik tombol Pilih file di atas, atau seret file JPG yang ingin diubah ke PDF.
- Setelah mengunggah, Acrobat secara otomatis mengonversi file.
- Unduh file PDF baru atau masuk untuk membagikannya.
3. Cara Mengubah JPG ke PDF dengan JPG to PDF Converter
- Buka laman https://jpg2pdf.com/
- Klik tombol Pilih file di atas, atau seret file JPG yang ingin diubah ke PDF.
- Setelah mengunggah, situs secara otomatis mengonversi file.
- Unduh file PDF baru atau masuk untuk membagikannya.
4. Cara Mengubah PDF ke JPG dengan pdf2jpg.net
- Buka website https://pdf2jpg.net/
- Upload file JPG yang ingin Anda ubah menjadi PDF.
- Selanjutnya, Anda tinggal menunggu proses konversi, yang biasanya sangat cepat.
- Kemudian, klik link untuk mengunduh hasil konversi.
Itulah cara mengubah JPG ke PDF dengan mudah tanpa memerlukan aplikasi tambahan. Semoga informasi ini bermanfaat!
Kontributor : Damai Lestari