iQOO Z9 Resmi di RI, HP Murah Spek Tinggi Harga Rp 4 Jutaan

Dicky Prastya Suara.Com
Selasa, 21 Mei 2024 | 13:38 WIB
iQOO Z9 Resmi di RI, HP Murah Spek Tinggi Harga Rp 4 Jutaan
iQOO Z9 resmi meluncur ke Indonesia pada Selasa (21/5/2024). [Suara.com/Dicky Prastya]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Harga iQOO Z9

  • 8GB+128GB = Rp 3.999.000
  • 8GB+256GB = Rp 4.299.000
  • 12GB+256GB = Rp 4.699.000

HP iQOO Z9 tersedia dalam varian warna Breeze Green dan Phantom Black. Ponsel ini tersedia dalam sesi pre order mulai 21-24 Mei 2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI