Cara mendapatkanya juga tidak bisa dibeli menggunakan Diamond.
![Hero Nana dengan skin Wind Fairy. [Facebook/MLBB]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2024/05/12/71603-hero-nana-dengan-skin-wind-fairy.jpg)
Untuk mendapatkan skin ini player harus mengikuti event MPL dan itu tidak mudah.
Selain itu, Nana Wind Fairy juga memiliki ciri khas berupa pakaian kimononya dengan rambut berwarna merah muda serta fiturnya yang menggemaskan.
Sebab, skin terlangka di ML yang satu ini memiliki kemampuan spesial karena dapat tampil dalam wujud bayi rubah serta efek serangan yang dapat berubah warna.
5. Layla - Blue Specter
Skin ini merupakan hadiah dari suatu event offline yang diadakan di Thailand pada tahun 2017 lalu.
Baca Juga: 5 Hero Mobile Legends dengan Skin Paling Terbuka
Hingga saat ini, Moonton tidak pernah menghadirkan skin ini lagi di event-event tertentu.
Layla menjadi skin dengan desain yang futuristik layaknya cyborg yang dapat mengubah bazooka miliknya dengan tampilan yang lebih robotik.
Baca Juga: Menurut RRQ Lemon, Hero Mage Ini Mampu Counter Masha dengan Mudah di MLBB
Bahkan, gradasi warnanya berupa warna ungu dan biru muda serta topeng robot yang digunakannya membuat banyak pemain menginginkan skin ini untuk koleksinya.