- Buka Settings pada iPhone, lalu pilih iCloud
- Pada menu iCloud, nyalakan Keychain
- Buka Keychain Access pada Mac
- Ketikkan nama WiFi pada kolom Search di jendela Keychain Access
- Pastikan Anda berada dalam kategori passwords
- Klik nama WiFi yang dicari
- Nantinya, jendela baru akan muncul, lalu centang "Show Password"
- Anda akan diminta untuk memasukkan user name dan password Mac
- Setelah selesai, kini Anda bisa melihat password WiFi yang Anda cari
Itulah cara melihat password WiFi lewat HP dengan mudah yang bisa Anda lakukan. Cara ini cuma butuh waktu kurang dari 1 menit saja.
Kontributor : Damai Lestari