33 HP Xiaomi Ini Siap Menanti Update HyperOS 2.0

Dythia Novianty Suara.Com
Kamis, 25 April 2024 | 09:55 WIB
33 HP Xiaomi Ini Siap Menanti Update HyperOS 2.0
Xiaomi 14 Ultra. (Xiaomi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Xiaomi telah menggantikan sistem operatornya dari MIUI menjadi HyperOS.

Setelah dirilis tahun lalu, berbagai perangkat Xiaomi, Redmi, dan Poco pun mulai mendapat pembaruan HyperOS.

Dalam waktu dekat ini, Xiaomi juga akan merilis pembaruan dari HyperOS itu sendiri.

Baca Juga: Cara Aktifkan Fitur Terbaik di Xiaomi HyperOS

Baca Juga: 5 HP Baru Akan Hadir dengan Prosesor Snapdragon 8 Gen 4

Dimana, berbagai perbaikan dan penambahan fitur akan dihadirkan pada HyperOS 2.0.

Dilansir dari laman Hyperosupdates, Kamis (25/4/2024), berikut daftar hp Xiaomi yang akan mendapatkan pembaruan HyperOS 2.0:

  1. Xiaomi Mi 11 (venus)
  2. Xiaomi Mi 11 Pro/Xiaomi Mi 11 Ultra (star)
  3. Xiaomi 11T Pro (vili)
  4. Xiaomi 11T (agate)
  5. Xiaomi Mi 11 LE/Xiaomi 11 Lite 5G NE (lisa)
  6. Xiaomi 12 Pro (zeus)
  7. Xiaomi 12 (cupid)
  8. Xiaomi 12S Ultra (thor)
  9. Xiaomi MIX FOLD 2 (zizhan)
  10. Xiaomi 12 Lite (taoyao)
  11. Xiaomi Civi 1S (zijin)
  12. Xiaomi 12S (mayfly)
  13. Xiaomi 12T Pro (diting)
  14. Xiaomi 12S Pro (unicorn)
  15. Xiaomi Pad 5 Pro 12.4 (dagu)
  16. Xiaomi Redmi Pad (yunluo)
  17. Xiaomi 12T (plato)
  18. Xiaomi 13 Lite/Xiaomi Civi 2 (ziyi)
  19. Xiaomi 12 Pro Dimensity Edition (daumier)
  20. Xiaomi 13 Pro (nuwa)
  21. Xiaomi 13 (fuxi)
  22. Xiaomi 13 Ultra (ishtar)
  23. Xiaomi 14 (houji)
  24. Xiaomi 14 Pro (shennong)
  25. Xiaomi 14 Ultra (aurora)
  26. Xiaomi 13T Pro (corot)
  27. Xiaomi 13T (aristotle)
  28. Xiaomi Pad 6 (pipa)
  29. Xiaomi Pad 6 Pro (liuqin)
  30. Xiaomi Civi 3 (yuechu)
  31. Xiaomi Pad 6 Max 14 (yudi)
  32. Xiaomi Mix Fold 3 (babylon)
  33. Xiaomi Civi 4 Pro (chenfeng)
HyperOS 2.0. [HyperOS 2.0]
HyperOS 2.0. [Hyperosupdates]

Daftar ini akan selalu mendapat pembaruan seiring dengan pembaruan yang akan dilakukan Xiaomi.

Perlu diketahui, Xiaomi HyperOS 2.0 diperkirakan akan dirilis pada Oktober - November mendatang.

Bisa juga diperkenalkan bersamaan dengan Xiaomi 15 Series.

Baca Juga: Xiaomi 14 Civi Segera Hadir ke Pasar Internasional, Usung Kamera Selfie Ganda 32 MP

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI