Suara.com - Baru-baru ini, tes kepribadian ujian penakut dari Google Form sedang banyak dimainkan oleh warganet. Bagi yang tertarik untuk memainkan game ini, berikut ini link dan cara main game ujian penakut Google Form.
Akhir-akhir ini game tes ujian kepribadian dari Google Form memang sedang viral di media sosial TikTok. Mulai dari tes kepekaan hingga tes kejahatan. Selain dua tes kepribadian tersebut, ada juga tes ujian penakut.
Dengan bermain game tes ujian penakut ini, kamu dapat mengetahui seberapa takut kamu. Meski demikian game ini hanya untuk hiburan dan seru-seruan dan bukan jadi patokan bahwa kamu penakut.
Nah bagi yang tertarik untuk memainkan game ini sangat mudah. Caranya sama dengan ujian tes keprbadian lainnya yaitu caranya dengan menjawab semua pertanyaan-pertanyaan yang tersedia. Setelah semua sudah terjawab, nanti akan muncul skor nilai tingkat ketakutan kamu.
Baca Juga: Tes Seberapa Lembut Kamu Google Form, Simak Tata Cara dan Linknya Berikut
- Baca juga: Link Ujian Tes Free Fire Google Form
- Baca juga: Link Ujian Tes Seberapa Lembut Kamu Google Form
Untuk lebih jelasnya, berikut ini cara bermain atau mengisi kuis ujian penakut Google Form lengkap dengan linknya yang perlu diketahui.
Link dan Cara Main Tes Ujian Penakut Google Form
Untuk memainkan tes kepribadian ujian seberapa takut kamu via Google Form ini, kamu buka terlebih dulu linknya. Adapun linknya sebagai berikut:
https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSfEFjjUdK2OivvupTfJ7ijnrQ049zw7JFUbTPmbTb_yRTdBew/viewform
Setelah mengetahui link, simak berikut ini langkah-langkah bermain tes ujian kepribadian seberapa penakut kamu via Google Form.
Baca Juga: Link Google Form Seberapa Halu Kamu ke Gebetan, Crush Sampai Idola
- Pertama-tama, buka link yang disebutkan di atas
- Jawab semua pertanyaan dengan cara klik pilihan jawaban yang sesuai
- Setelah semua jawaban terisi, klik “Kirim”
- Setelah itu, akan muncul skor nilai seberapa takut kamu
Pastikan semua pertanyaannya kamu jawab secara jujur, agar skor nilai yang keluar pun akurat, Untuk skor nilainya ini beragam, dari mulai nilai 0 hingga 700-100. Untuk selengkapnya, berikut ini rincian skor nilainya.
- Untuk skor nilai dari 70-100, itu artinya kamu berada di level Penakut
- Untuk skor nilai dari 40-69, itu artinya kamu berada di level Sedikit Penakut
- Untuk skor nilai dari 20-39, itu artinya kamu berada di level Masih wajar
- Untuk skor 0, itu artinya kamu berada di level Pemberani
Demikian ulasan mengenai ujian penakut Google Form lengkap dengan cara mainnya, linknya, dan skor nilainya. Semoga informasi ini bermanfaat!
Kontributor : Ulil Azmi