Masa aktif kartu Smartfren juga dapat diperpanjang tanpa harus membeli pulsa. Kamu dapat memanfaatkan layanan Transfer Pulsa dan Minta Pulsa dari sesama pelanggan Smartfren.
Dengan mengirim pulsa, kamu juga akan memperpanjang masa aktif kartu kamu.
Cara Mudah Mengetahui Masa Aktif Kartu Smartfren
- Gunakan aplikasi MySmartfren untuk memeriksa masa aktif kartu.
- Unduh aplikasi ini di ponsel Android atau iPhone.
- Setelah mengetahui masa aktif kartu, kamu dapat memperpanjangnya selama setahun penuh menggunakan salah satu metode di atas.
Jadi, memperpanjang masa aktif kartu adalah langkah yang bijaksana untuk memastikan keterhubungan dan keamanan nomor HP kamu. Itulah cara memperpanjang masa aktif kartu Smartfren yang bisa kamu coba lakukan. Semoga membantu.
Kontributor : Pasha Aiga Wilkins