Suara.com - Tidak selamanya bermain Mobile Legends dilakukan secara team, tapi juga menyenangkan saat mencapai Solo Rank.
Pemilihan hero tetap menjadi hal penting meskipun gamers bermain secara Solo dan salah satu yang bisa diandalkan adalah hero Roamer.
Peran dari Roamer sendiri adalah sebagai garda terdepan maupun inisiator dalam teamfight.
Baca Juga: 7 Hero Roamer Terkuat, Kekuatannya Cepat Buat Push Rank
Selain itu, Roamer di Mobile Legends mempunyai tugas berkeliling di sekitar lane dengan tujuan untuk atau membantu hero lain yang membutuhkan.
Tugas lainnya adalah melakukan rotasi ke lane lain untuk memberikan backup atau support.
Berikut tujuh hero Roamer terbaik untuk solo rank di Mobile Legends yang bisa jadi rekomendasi:
![Hero Mobile Legends - Tigreal. [Moonton]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2024/03/11/14809-hero-mobile-legends-tigreal.jpg)
1. Tigreal
Kemampuan-kemampuannya yang sederhana namun efektif, seperti "Secret Hammer" dan "Implosion".
Baca Juga: 3 Hero Tank Jungler Terbaik di Mobile Legends, OP Hingga Ditakuti Assassin
Skill ultimate-nya, "Fearless", sangat berguna untuk mengatur permainan.