Penjelasan 16 Spirit Animal di Mobile Legends: Tupai dan Harimau Menyala Bosku!

Rabu, 03 April 2024 | 16:20 WIB
Penjelasan 16 Spirit Animal di Mobile Legends: Tupai dan Harimau Menyala Bosku!
Spirit Animal di Mobile Legends. (istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bijaksana dan berwibawa, dia membuat orang terkesan dengan tekad kuat yang mampu menginspirasi orang lain. Mereka mampu mengeluarkan potensi penuh dirinya untuk memimpin tim.

11. Kuda Nil (terbuka, waspada, nekat)

Pemilik Spirit Animal kuda nil dikenal tanggap dan fokus pada tujuannya. Mereka mampu melakukan tugas apa saja dengan efisien berkat penilaian akurat serta pemahaman mendalam tentang situasi

12. Panda (pendiam, emosional, berpengetahuan luas)

Bijaksana dan berpengetahuan luas, mereka cepat tanggap dan memiliki keteguhan hati meskipun penampilannya terlihat polos.

13. Kucing (tenang, dapat dipercaya)

Pemilik Spirit Animal kucing dikenal tenang dan dapat dipercaya. Mereka mempunyai kesadaran akan tanggung jawab serta misinya. Ini membuat mereka menjadi anggota tim terbaik yang dapat diandalkan.

14. Koala (bijaksana, rasional, peka)

Spirit Animal koala memiliki sifat waspada, peka, dan sangat cermat. Ini membuat mereka selalu melindungi diri serta timnya dari bahaya dengan analisis dan perencanaan yang matang.

Baca Juga: 3 Kelebihan dan Kelemahan Nana, Si Penyihir Menyebalkan di Mobile Legends

15. Penguin (berjiwa petualang, disiplin, kooperatif)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI