Panduan Pakai Arlott di Mobile Legends, Susah-sudah Gampang

Agung Pratnyawan Suara.Com
Senin, 18 Maret 2024 | 11:05 WIB
Panduan Pakai Arlott di Mobile Legends, Susah-sudah Gampang
Arlott Mobile Legends. [Moonton]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Berikut adalah panduan pakai Arlott di Mobile Legends yang bisa Anda pelajari sebelum memutuskan menggunakan hero Mobile Legends yang satu ini.

Tak dapat dipungkiri bahwa Arlott menjadi salah satu hero OP yang banyak diandalkan di Mobile Legends. Bukan tanpa alasan, hal tersebut lantaran Arlott adalah hero Mobile Legends yang gesit sebagai seorang pembunuh dan tangguh seperti tank.

Arlott dapat melakukan dash berkali-kali di medan pertempuran. Kemampuannya ini mirip dengan hero assasin Lancelot.

Tak berhenti sampai di situ, ia juga mempunyai kemampuan untuk menyerap damage musuh dan memulihkan HP yang hilang dengan skill yang dimilikinya sehingga membuatnya menjadi salah satu carry yang tangguh di mid hingga late game.

Meskipun ada banyak hal yang disukai dari hero OP ini, memainkannya untuk pertama kali bisa menjadi sedikit tantangan.  Buat Anda yang baru ingin menggunakan Arlott, coba simak beberapa panduan penting berikut ini.

Panduan Pakai Arlott di Mobile Legends:

1. Skill Arlott di Mobile Legends

Pasif – Demon Gaze

Mata iblisnya akan menandai hero Mobile Legends musuh di dekatnya dan mereka yang terkena dampak crowd control.

Baca Juga: 3 Hero Counter Chip Terbaik di Mobile Legends, Ampuh Bikin Tak Berkutik

First Skill - Dauntless Strike

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI