Genshin Impact 4.4: Bocoran Ascension Material Terbaik untuk Gaming

Kamis, 08 Februari 2024 | 13:00 WIB
Genshin Impact 4.4: Bocoran Ascension Material Terbaik untuk Gaming
Gaming di Genshin Impact. [Facebook/Genshin Impact]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Genshin Impact menghadirkan karakter baru bernama Gaming. Karater tersebut akan debut di Genshin Impact versi 4.4 bersama dengan Xianyun.

Perlengkapan dan desain karakter Gaming cukup membuat pemain terkesan dan banyak pemain yang terkejut bahwa dia akan menjadi unit bintang 4 dalam game. Bagaimanapun, kehadiran Gaming memiliki antisipasi yang tinggi.

Oleh karena itu, inilah yang perlu pemain ketahui tentang bocoran ascension material untuk Gaming di Genshin Impact:

Ascension material resmi untuk Gaming masih belum tersedia. Namun, para leaker telah mencantumkan semua informasi yang perlu pemain ketahui terkait karakter tersebut.

Baca Juga: Bawa Baterai 6.000 mAh, Harga HP Gaming Tecno Ini Turun Rp 700 Ribu

Material yang dibutuhkan untuk Gaming mencakup Agnidus Agate Silver, Emperor’s Resolution, Starconch, dan Slime Condensate.

Berikut total bahan yang dibutuhkan:

  • Agnidus Agate Silver x1
  • Agnidus Agate Fragment x9
  • Agnidus Agate Chunk x9
  • Agnidus Agate Gemstone x6
  • Emperor’s Resolution x46
  • Starconch x168
  • Slime Condensate x18
  • Slime Secretions x30
  • Slime Concentrate x36
Gaming di Genshin Impact. [Facebook/Genshin Impact]
Gaming di Genshin Impact. [Facebook/Genshin Impact]

Materi peningkatan bakat Gaming di Genshin Impact

Materi peningkatan bakat yang pemain perlukan untuk Gaming telah tercantum di bawah ini:

  • Teachings of Prosperity x9
  • Guide to Prosperity x63
  • Philosophies of Prosperity x114
  • Slime Condensate x18
  • Slime Secretions x66
  • Slime Concentrate x93
  • Lightless Mass x18
  • Crown of Insight x3

Beberapa ascension material di atas yang diperlukan pemain untuk Gaming di Genshin Impact.

Baca Juga: Usung Snapdragon 8 Gen 3, Segini Skor AnTuTu Asus ROG Phone 8

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI