Suara.com - Samsung Electronics Indonesia memperkenalkan Galaxy S24 Series bersamaan Galaxy AI yang memanjakan penggunanya.
Buat kamu yang hobi travelling ke berbagai negara, beberapa hal bisa menjadi tantangan, mulai dari perbedaan bahasa, bikin konten untuk dibagikan, hingga rasa ingin tahu berbagai lokasi yang berbeda-beda di seluruh dunia.
Kehebatan AI on-device di Galaxy S24 Series mampu membuat pengalaman traveling kamu menjadi lebih lengkap.
Verry Octavianus, MX Product Marketing Senior Manager Samsung Electronics Indonesia, mengungkapkan bahwa Galaxy AI menciptakan lompatan besar dalam perkembangan AI dengan menghadirkan pengalaman baru untuk melakukan berbagai aktivitas secara langsung.
"Dengan smartphone sebagai device yang esensial dan dibawa sehari-hari oleh pengguna ke mana pun, kami benamkan Galaxy AI yang menjadi solusi batasan bahasa, mencari informasi, dan membantu mentranskrip percakapan hingga membuatnya menjadi ringkasan meeting dalam berbagai bahasa," jelasnya.
Fitur-fitur yang sangat bermanfaat untuk gaya hidup anak muda yang dinamis, kreatif dan kolaboratif.

Menurut dia, pengguna tidak perlu mengunduh atau menggunakan aplikasi pihak ketiga.
"Ini hanya ada di Galaxy S24 series," tegasnya dalam situs resminya, Minggu (4/2/2024).
Berikut lima fitur Galaxy AI di Galaxy S24 series ini membuat traveling kamu makin seru:
Baca Juga: Cari HP Baru? Cek Daftar Harga HP Samsung Terbaru Februari 2024!
1. Telponan lintas bahasa bukan masalah