Oppo Reno 11 Pro Lolos Sertifikasi Internasional, Peluncuran Global Makin Dekat

Jum'at, 01 Desember 2023 | 16:02 WIB
Oppo Reno 11 Pro Lolos Sertifikasi Internasional, Peluncuran Global Makin Dekat
Oppo Reno 11. (Oppo China)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baterai milik Oppo Reno 11 Pro lebih kecil (4.700 mAh vs 4.800 mAh) namun mempunyai fitur pengisian daya lebih kencang, 80 W. Model Pro juga membawa dapur pacu yang lebih baik yaitu Snapdragon 8 Plus Gen 1. Dapur pacu Oppo Reno 11 series versi internasional kemungkinan berada satu tingkat di bawah Oppo Reno 11 China.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI