Pemilik iPhone 15 Pertama di Indonesia Digeruduk Penagih Hutang

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 01 November 2023 | 09:20 WIB
Pemilik iPhone 15 Pertama di Indonesia Digeruduk Penagih Hutang
iPhone 15. [Apple]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Rupanya, tidak hanya satu, komentar itu langsung disambar warganet lainnya yang juga merupakan korban hutang pria tersebut.

"Lah samaan bang. Ke gue sih masih 500 ribu ini hahaha," sahut @joy_vixhaka.

Warganet ini kemudian menjelaskan kronologi terjadinya transaksi keduanya.

Bahkan, dia spill jika pemilik iPhone 15 pertama di Indonesia itu memiliki hutang ke beberapa orang lainnya.

Seri iPhone 15 (apple.com)
Seri iPhone 15 (apple.com)

"Seriusan bang dia pake cc gue 5 juta baru bayar 4,5 juta. Masih banyak cerita perutangannya bang bukan kita berdua aja hahaha," bebernya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI