Ada dampak buruk lainnya jika menonton atau mendownload film dari situs ilegal, yakni perangkat kita dapat diintip oleh hacker yang menanamkan software peretas melalui link. Bahayanya, jika hacker mau masuk ke perangkat pribadi kita, hacker dapat mencuri informasi pribadi dan digunakan untuk keperluan ilegal.
Demikian itu info mengenai link download film Keramat Tunggak terbaru.
Kontributor : Mutaya Saroh