Kapan Musim Hujan 2023? BMKG Paparkan Prediksi Awal Hujan di Seluruh Indonesia

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 12 September 2023 | 13:00 WIB
Kapan Musim Hujan 2023? BMKG Paparkan Prediksi Awal Hujan di Seluruh Indonesia
Ilustrasi hujan, Kapan Musim Hujan 2023? Ini Pemaparan BMKG. (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Jawa Timur bagian utara
  • sebagian besar NTB
  • sebagian besar NTT
  • sebagian besar Sulawesi Tenggara
  • Maluku

Dwikorita Karnawati juga mengatakan bahwa kemarau tahun 2023 diperkirakan akan berlangsung hingga akhir bulan Oktober 2023. Prediksi ini berlaku untuk wilayah Jawa dan Sumatera.

Kemudian pada bulan November 2023, kedua wilayah tersebut diprediksi akan memasuki musim penghujan. Memang berakhirnya kemarau berbeda di setiap wilayah.

Dwikorita mengingatkan bahwa musim kemarau 2023 terasa lebih kering daripada tahun-tahun sebelumnya. Sehingga masyarakat diminta untuk menjaga kesehatan tubuh dengan baik. 

Dia juga menegaskan bahwa kemarau ini mungkin hanya awal dari kemarau panjang yang akan datang. Demikian ulasan singkat mengenai kapan musim hujan 2023 di Indonesia yang dapat kamu ketahui. Semoga bermanfaat!

Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI