Dell Mengumumkan Kontrol Game Berdesain Futuristik di CES 2023, Mirip Xbox Series S?

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 04 Januari 2023 | 14:24 WIB
Dell Mengumumkan Kontrol Game Berdesain Futuristik di CES 2023, Mirip Xbox Series S?
Logo Dell. [Josep Lago/AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dengan tombol yang dapat disesuaikan, kamu dapat mengatur tingkat umpan balik haptic pilihan dan juga memetakan ulang tombol tersebut.

Intinya, kontrol di layar beradaptasi dengan pengaturan baru. Tombol shift menambahkan fungsionalitas lapisan kedua ke tombol pengontrol.

Dell belum memberikan rencana konkrit untuk komersialisasi Concept Nyx.

Namun, dengan kemunculannya di CES selama dua tahun berturut-turut, kita bisa mengharapkan sesuatu yang besar, mungkin dalam waktu dekat.

CES 2022. [Patrick T. Fallon/AFP]
CES 2022. [Patrick T. Fallon/AFP]

Beberapa ahli memperkirakan bahwa versi komersial kontrol game dapat berdesain Futuristik milik Dell ini akan keluar pada CES 2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI