5 Fakta Lato-Lato yang Jarang Diketahui, Pernah Jadi Senjata di Jojo's Bizarre Adventure

Rabu, 04 Januari 2023 | 13:02 WIB
5 Fakta Lato-Lato yang Jarang Diketahui, Pernah Jadi Senjata di Jojo's Bizarre Adventure
Permainan anak lato-lato (YouTube Mikael TubeHD)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Sempat populer di Amerika

Meskipun permainan Lato-lato banyak ditemukan di Indonesia, rupanya mainan ini pertama kali muncul pada 1960an dan mulai populer pada 1970an di Amerika dengan sebutan Clackers.

clackers ball atau latto latto (instructables.com)
clackers ball atau latto latto (instructables.com)

5. Senjata di Jojo's Bizarre Adventure

Lato-lato rupanya pernah muncul di anime Jojo's Bizarre Adventure sebagai senjata. Karakter yang menggunakan senjata tersebut bernama Joseph Joestar.

Pada episode 15 Jojo's Bizarre Adventure Part 2: Battle Tendency, Clackers tersebut digabungkan dengan ripple.

Senjata itu tidak hanya bisa melukai lawan, tetapi juga merobek kulitnya. Setelahnya, senjata Lato=lato tersebut pun bisa mengacak-acak organ tubuh.

Setelah mengetahui beberapa fakta Lato-lato yang jarang diketahui, pengguna kini bisa memainkan permainan bola tersebut dengan lebih seru usai membaca fakta menariknya. (Damai Lestari)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI