Dari segi harga untuk Realme 10 Pro saat diluncurkan di India berkisar mulai 18.999 Rupee (Rp3,5 juta) hingga 19.999 Rupee (Rp3,7 juta).
Sementara untuk Realme 10 Pro Plus dijual mulai harga 24999 Rupee (Rp4,7 juta) hingga 27.999 Rupee (Rp5,2 juta). Belum diketahui untuk harga peluncuran di Indonesia namun pastinya dapat dinantikan pada Januari 2023. [Antara]