6 Ciri Situs Lowongan Kerja Bodong, Jangan Salah Pilih

Dythia Novianty Suara.Com
Kamis, 01 Desember 2022 | 05:00 WIB
6 Ciri Situs Lowongan Kerja Bodong, Jangan Salah Pilih
Ilustrasi lowongan kerja (Unsplash.com/@eprouzet)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hindari situs lowongan kerja yang menyediakan banyak iklan dengan informasi yang kurang jelas atau informasi palsu.

Ketika kamu membaca lowongan pekerjaan, perhatikan kembali penulisan iklan tersebut.

Jika kamu menemukan banyak salah penulisan atau typo, penggunaan huruf kapital yang tidak tepat, atau salah tanda baca, maka kamu harus waspada dengan lowongan pekerjaan tersebut.

Website Jobstreet. [Jobstreet]
Website Jobstreet. [Jobstreet]

Kalimat yang berbelit-belit tanpa poin yang jelas dan ejaan yang tidak sesuai EYD juga harus kamu waspadai.

Itu dia beberapa tips dari JobStreet untuk mengidentifikasi dan menghindari lowongan pekerjaan palsu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI