Sambut Musim Ranked Terbaru, PUBG Mobile Bagikan 9 Skin Permanen Gratis

Kamis, 24 November 2022 | 12:44 WIB
Sambut Musim Ranked Terbaru, PUBG Mobile Bagikan 9 Skin Permanen Gratis
Musim Ranked Terbaru, PUBG Mobile CYCLE 3 SEASON 9 (C3S9). [PUBG Mobile Indonesia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

9. CYCLE 3 Hoverboard

Hanya sedikit pemain PUBG MOBILE di dunia yang bisa mendapatkan hadiah eksklusif CYCLE 3 Hoverboard. Pasalnya, pemain ditantang untuk mencapai rank Ace selama tiga musim berturut-turut, yang tentunya membutuhkan skill dan juga komitmen.

"Apakah kamu termasuk salah satu pemain yang bisa melengkapi semua koleksi di atas? Ayo buktikan skill-mu dan langsung push rank sebelum penutupan C3S9 pada 16 Januari 2023!" kata Level Infinite Indonesia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI