Melawan Cyberbullying: Tips Anak-anak dan Orang Tua Melindungi Diri Sendiri

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 23 November 2022 | 05:00 WIB
Melawan Cyberbullying: Tips Anak-anak dan Orang Tua Melindungi Diri Sendiri
Ilustrasi cyberbullying pada anak-anak bisa berdampak buruk. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - November adalah bulan cyberbullying dibahas secara luas di seluruh dunia, termasuk Hari Internasional Melawan Kekerasan dan Bullying.

Pakar Kaspersky telah mengumpulkan berbagai tips untuk orang tua dan anak tentang apa yang harus dilakukan jika mengalami perundungan dan cara melindungi diri sendiri.

Dilansir dari keterangan resminya, Rabu (23/11/2022), berikut beberapa tips yang dapat dilakukan anak-anak untuk melindungi diri dari cyberbullying:

1. Menerapkan pengaturan pribadi

Orang tua mengajari anak untuk tidak berbicara dengan orang asing di jalan. Panduan tentang cara melakukan ini tersedia di Facebook, Instagram, Twitter, Twitch, Reddit

2. Jangan merespon

Ilustrasi stop bullying (Freepik/pikisuperstar)
Ilustrasi stop bullying (Freepik/pikisuperstar)

Bereaksi dengan kata-kata ofensif hanya akan memperburuk situasi. Mengabaikan mereka adalah satu-satunya cara untuk melindungi diri kamu dari jurang klarifikasi, hinaan, dan sejenisnya.

3. Blokir agresor, berikan aduan ke moderator

Banyak situs web dan semua jejaring sosial dapat menambahkan pengguna ke daftar hitam/blokir. Hubungi administrator situs dengan permintaan untuk memblokir perundung.

Baca Juga: Marak Kekerasan oleh Anak Sekolah, Ini 3 Akibat Buruk yang Ditimbulkan dari Kenakalan Remaja

4. Mengambil tangkapan layar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI