Tips Main Coral Island: Tanaman Terbaik Setiap Musim, Bisa Dapatkan Keuntungan Fantastis

Dythia Novianty Suara.Com
Minggu, 20 November 2022 | 05:14 WIB
Tips Main Coral Island: Tanaman Terbaik Setiap Musim, Bisa Dapatkan Keuntungan Fantastis
Ilustrasi game Coral Island besutan Stairway Games. [Dok Stairway Games]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Cabai masih bisa diandalkan untuk ditanam selama musim gugur. Selain cabai, anggur juga sangat cocok untuk musim ini, karena anggur memberikan harga jual dasar 780.

Ada banyak tanaman yang ditanam selama musim gugur yang menjadi hadiah bagus atau digunakan untuk banyak resep. Kamu juga wajib memastikan untuk menanam kemangi, labu, beras, anggrek, dan ubi jalar.

Tanaman Musim Dingin Terbaik

Musim dingin akan menjadi musim yang cukup menantang. Hal tersebut lantaran tidak banyak tanaman yang ditanam di musim dingin.

Coral Island. (Stairway Games)
Coral Island. (Stairway Games)

Tanaman yang ditanam tidak tersedia sampai peringkat kota C. Dari ketiga tanaman yang ada, bunga tetes salju adalah yang paling menguntungkan karena harga jualnya yang tinggi sebagai madu.

Daun teh terutama berguna untuk meningkatkan hubungan dengan Raj, tetapi ditanam dari biji liar, menjadikannya cara sederhana untuk menghasilkan uang.

Itulah beberapa tanaman yang bisa kamu tanam di game Coral Island per musimnya untuk mendapatkan keuntungan fantastis. [Damai Lestari]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI