Geekzwolf Gaming Hub Blockchain Buatan Anak Bangsa, Permudah Gamers Hasilkan Cuan

Dythia Novianty Suara.Com
Sabtu, 22 Oktober 2022 | 05:20 WIB
Geekzwolf Gaming Hub Blockchain Buatan Anak Bangsa, Permudah Gamers Hasilkan Cuan
Ilustrasi main game. [11333328/Pixabay]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kabar baik selanjutnya, setelah mendapatkan token kripto atau NFT, user Geekzwolf juga dengan mudah dapat melakukan swap, yang bisa ditarik ke akun bank masing-masing. Saat ini prosesnya panjang dan ribet.

Tidak hanya akses mudah ke blockchain gaming, gamers juga dapat mengikuti turnamen dari top game favourite mereka seperti PUBG, Mobile Legend, Valorant, Free Fire dan lainnya.

Semua statistik pertandingan gamers dari turnamen tersebut juga akan disimpan dan nantinya akan menjadi bukti kejagoan gamer yg dilihat oleh team esport, blockchain gaming guild, dan brand.

Geekzwolf
Geekzwolf

Geekzwolf pada awal tahun ini mendapatkan pendanaan tahap awal dari akselerator startup global, Antler.co, dan saat ini Geekzwolf sudah memiliki lebih dari 500 gamer yang mendaftar sebagai beta waitlist.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI