Kamera Vlogging Sony ZV-1F Targetkan Pembuat Konten, Seharga Rp 7 Jutaan

Dythia Novianty Suara.Com
Senin, 17 Oktober 2022 | 09:18 WIB
Kamera Vlogging Sony ZV-1F Targetkan Pembuat Konten, Seharga Rp 7 Jutaan
Sony ZV-1F. [Sony]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pengaturannya yang lambat dan cepat mendukung pengambilan 60x hyperlapse dalam HD tetapi menggunakan autofokus hanya pendeteksi kontras.

Beberapa sorotan lain dari Sony ZV-1F termasuk sakelar bokeh dan Shot Mark.

Fitur Shot Mark membantu kamu membuat klip pendek (di bawah 60 detik) dan mengirimkannya ke smartphone melalui aplikasi Sony.

Sony ZV-1F. [Sony]
Sony ZV-1F. [Sony]

Kamera vlogging Sony ZV-1F dibanderol dengan harga 500 Dolar AS (Rp 7,73 juta) dan akan mulai dijual mulai 24 Oktober mendatang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI