Cara Mengaktifkan XL Pass, Piknik ke Turki Jadi Makin Nyaman

Dythia Novianty Suara.Com
Minggu, 02 Oktober 2022 | 17:00 WIB
Cara Mengaktifkan XL Pass, Piknik ke Turki Jadi Makin Nyaman
Ilustrasi Layanan XLPass. [XL Axiata]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Khusus bagi pelanggan yang mengaktifkan XL Pass melalui aplikasi myXL, akan mendapatkan harga promo yaitu Rp 78 ribu untuk 1 hari, Rp 138 ribu untuk 3 hari, Rp 230 ribu untuk 7 hari, dan Rp 889.750 untuk 30 hari.

Berikut cara untuk mengaktifkan XL Pass di aplikasi myXL:

  1. Pilih menu ‘Beli Paket’ atau ‘XL Store’
  2. Pilih ‘Add On’
  3. Pilih ‘Internasional’
  4. Pilih ‘XL Pass’
  5. Pilih XL Pass sesuai kebutuhan, 1 hari, 3 hari, 7 hari, atau 30 hari
  6. ‘Aktifkan’
  7. Lanjutkan dengan pembayaran dengan pilihan: menggunakan pulsa, bayar di toko pulsa, e-wallet, virtual accounts, kartu debit/kredit, atau Paylater
Aplikasi MyXL. [XL Axiata]
Aplikasi MyXL. [XL Axiata]

Setelah aktivasi berhasil, XL Pass akan muncul di tab ‘Roaming’ di menu ‘Paket Saya’ pada aplikasi myXL

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI