Cara Menghindari Phising di Instagram

Sabtu, 01 Oktober 2022 | 06:25 WIB
Cara Menghindari Phising di Instagram
Ilustrasi Instagram (Pexels.com/Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Jika masih bisa login ke akun, pengguna harus mereset kata sandi dan logout dari perangkat yang bukan milik pengguna.
  • Jika pengguna tidak bisa mengakses akun dan nama pengguna atau kata sandi tidak berfungsi, pengguna harus memulihkan akun.
  • Pengguna dapat melaporkan email mencurigakan ke email [email protected]

Tindak kejahatan phising dapat sangat merugikan korban. Oleh karena itu, pengguna Instagram harus berhati-hati jika mendapat informasi mencurigakan.

Pengguna dapat mengikuti cara menghindari phising di Instagram agar tidak terjerat sebagai korban.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI