Apex Legends Mobile turut memperkenalkan Ranked Split baru serta menambahkan Ranked Reward tambahan.
Dengan begitu, game ini akan melakukan reset rank seperti di awal Distortion, mirip dengan reset yang terjadi pada awal season sebelumnya.
"Hadiah Ranked baru pun akan tersedia untuk peringkat yang lebih tinggi," jelas EA.