Sesar naik Flores sendiri adalah salah satu sumber gempa yang cukup terkenal di antara para ahli gempa dunia. Sesar ini pernah memicu gempa dan tsunami pada 1992 silam.
Adapun Gempa Larantuka siang tadi tidak berpotensi tsunami. Gempa terasa di be Ende, Maumere, Larantuka, dan Lewoleba. Belum ada laporak kerusakan atau korban akibat gempa tersebut.