Ini Deretan Aplikasi dan Sosmed yang Sudah Mendaftar PSE Lingkup Privat ke Kominfo

Farah Nabilla Suara.Com
Rabu, 20 Juli 2022 | 15:25 WIB
Ini Deretan Aplikasi dan Sosmed yang Sudah Mendaftar PSE Lingkup Privat ke Kominfo
Resmi! Ini Daftar PSE Lingkup Privat Yang Sudah Mendaftar Ke Kominfo (unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Mobile Legends : Bang - Bang
  • Fairy Tail
  • Call of Duty
  • Mobile Legends : Adventure Free Fire Arena of Valor (AOV)
  • Mobile Blockman Go
  • Ragnarok X : Next Generation
  • Speed Drifters
  • Contra Returns
  • Genshin Impact
  • Honkai Impact 3rd

Walau sudah banyak PSE yang mendaftarkan perusahaan dan layanannnya, namun beberapa PSE besar sepertu Google,Youtube, dan Zoom hingga saat ini belum juga muncul sebagai layanan PSE yang terdaftar di Kominfo.

Kontributor : Dea Nabila

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI