Layanan ExpressRoute Dukung Keamanan Data

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 13 Juli 2022 | 07:08 WIB
Layanan ExpressRoute Dukung Keamanan Data
Ilustrasi perlindungan data pribadi. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pelanggan dapat memilih layanan yang ada untuk membuat dan mengembangkan aplikasi baru, serta menjalankan aplikasi yang sudah ada pada cloud.

Koneksi ExpressRoute dari Microsoft Azure menawarkan keamanan, keandalan, dan kecepatan yang lebih tinggi, dengan latensi yang lebih rendah dan konsisten daripada koneksi biasa melalui internet.

Selain pemanfaatan secara korporat, ExpressRoute ini pun memungkinkan pelanggan mengakses layanan dalam jaringan virtual termasuk layanan Azure lainnya secara bersamaan.

Layanan cloud computing Microsoft Azure. [Microsoft]
Layanan cloud computing Microsoft Azure. [Microsoft]

Pelanggan dapat menyambungkan ke jaringan virtual melalui jalur peering pribadi, maupun ke layanan lain melalui jalur peering Microsoft.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI