Video pertama Lame yang berhasil viral diunggah pada November 2020. Konten itu telah dilihat hingga 17 juta kali.
Dalam video tersebut, Lame mereaksi sebuah video terkait seorang lelaki yang mengunci ransel seorang perempuan.
Nah, Lame menunjukkan cara lebih mudah bagaimana perempuan itu bisa lepas dari kuncian hanya dengan melepas tas dari punggungnya.