Disney Plus Bakal Sematkan Iklan 4 Menit Tiap Jam

Jum'at, 20 Mei 2022 | 15:19 WIB
Disney Plus Bakal Sematkan Iklan 4 Menit Tiap Jam
Disney Plus. [Martin Bureau/AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sayang belum diketahui berapa harga layanan Disney yang diklaim lebih murah dan menampilkan iklan itu.

Sebagai perbandingan, harga paket Disney+ Hotstar termurah di Indonesia saat ini adalah Rp 39.000 per bulan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI